![]() |
Mahasiswi plesetkan Pancasalah |
PANTAUSATU.id - Viral video seorang mahasiswi Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) dari Universitas Hasanuddin, Makassar, di media sosial yang memplesetkan Pancasila. Dalam orasinya, mahasiswi tersebut mengganti Pancasila dengan ‘pancasalah’ saat demo tolak Omnibus Law UU Cipta Kerja.
Dalam video yang beredar, mahasiswi tersebut nampak memplesetkan sila-sila pancasila.
“Negara kita yang katanya Negara Pancasila sekarang menjadi Negara ‘Pancasalah’”, ujar mahasiswi tersebut dalam video yang beredar.
Video tersebut menjadi viral dan mendapat kecaman dari warganet.
“Pancasila dipelesetkan menjadi Pancasalah. Nunggu mewek2nya saja nanti klo sdh tercyduk” tulis akun @narkosun dalam akun twitternya.
“Mau itu sarkasme mau itu satire tujuannya adalah menghina. Sok2 an bilang sarkasme dan satire. Lihat konteksnya dulu penggunaan majas itu. Toh tujuannya menghina. Kadrun sih yah, wajarlah”, tambah akun @N1ELSENPancasila dipelesetkan menjadi Pancasalah.
— IG: narkosun (@narkosun) October 9, 2020
Nunggu mewek2nya saja nanti klo sdh tercyduk. pic.twitter.com/uw2HBGtAua
“Menghina, atau memlesetkan lambang negara, ada delik pidana”, tambah salah satu warganet.
(Suara Islam)
Post a comment
Post a comment